Diseminasi Hasil Penelitian Mahasiswa S2 Kimia UNAIR Bidang Biokimia Periode Gasal 2022-2023
Pada Hari Minggu (19/2) Program Studi S2 Kimia, Fakultas Sains dan Teknologi, Universitas Airlangga menyelenggarakan “Research Dissemination Chemistry Master Student Biochemistry Series” yang dilaksanakan secara daring melalui zoom meeting. Acara ini diikuti oleh mahasiswa S2 dan S3 Kimia Universitas Airlangga dengan dipandu oleh Luhana Ahadia sebagai master of ceremony dan Muhammad Adrian Natsir sebagai moderator. […]