Penelitian
Riset yang saat ini dikembangkan
- Eksplorasi mikroorganisme untuk pengembangan enzim-enzim industri
- Eksplorasi dan pengembangan mikroorganisme untuk pengomposan dan produksi bioetanol
- Rekayasa DNA dan protein
- Amplifikasi dan analisis DNA
- Eksplorasi senyawa metabolit sekunder bioaktif
- Modifikasi struktur senyawa metabolit sekunder melalui sintesis, kultur jaringan dan biosintesis
- Hubungan struktur aktivitas senyawa metabolit sekunder
- Sintesis senyawa bioaktif
- Rekayasa dan teknologi membran
- Tekno-biopolimer
- Kimia material
- Manajemen dan rekayasa lingkungan
- Kimia teori dan komputasi kimia
- Elektrokimia
- Sensor dan biosensor kimia
- Analisis dan pemisahan bahan organik dan anorganik
- Preparasi sampel (ekstraksi mikro)
- Material anorganik (lempung, zeolit, bentonit, TiO2 dan lain-lain) dan material organik (molecular imprinted polymer)
- Teknologi lingkungan (bioremediasi, pengolahan limbah)
- Sintesis zeolit dan aplikasinya
- Material berbasis silika dan aplikasinya
- Material magnetik dan aplikasinya
- Kimia lingkungan dan adsorpsi
- Kimia Material